Informasi terkini kesehatan dan kecantikan alami serta tren fashion remaja wanita Indonesia.

5 Baju Muslim Terbaru 2015 untuk Persiapan Lebaran + Tips Memilihnya

5 Baju Muslim Terbaru 2015 untuk Persiapan Lebaran + Tips Memilihnya adalah salah satu artikel tentang ruang kesehatan dan fashion bagi bunda dan remaja putri. Posting 5:58:00 AM oleh Unknown.

Baju muslim terbaru 2014 sudah harus mulai disiapkan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan. Atau secara khusus untuk mempersiapkan diri di hari yang fitri yang tinggal beberapa hari lagi. Kabar baiknya, trend busana muslim semakin mengalami perkembangan dan terlihat sangat fashionable. Banyak sekali model busana yang sayang sekali untuk dilewatkan, baik untuk perempuan maupun laki-laki. Karena banyaknya model, Anda akan dibuat bingung dalam memilih salah satu model baju yang paling tepat untuk Anda. Karena hampir semua baju tersebut indah dan cantik. Dari pada bingung, yuk simak gambar model terbaru baju muslim sekaligus tips untuk membelinya berikut ini.

Ini dia 5 baju muslim terbaru 2014 untuk persiapan lebaran + tips memilihnya


Baju Muslim Terbaru 2014


Tentukan dulu budgetnya


Analog dengan membeli baju atau barang lainnya, Anda perlu menentukan anggaran dari keuangan Anda. Ini penting agar Anda tidak termasuk dalam orang-orang yang boros dan terlalu berlebihan atau mubazir. Anggaran ini disesuaikan dengan bahan dan model baju yang Anda inginkan. Misalnya, Anda ingin membeli baju yang modelnya gamis tentu berbeda dengan model baju atas bawah. Budget ini termasuk untuk membeli aksesoris dan hijab, sekaligus untuk baju suami dan anak-anak jika Anda ingin membeli baju couple atau baju seragam untuk sekeluarga.



Pilih warnanya


Baju Muslim Terbaru 2014 2


Selanjutnya, Anda harus memilih warna yang sesuai dengan hari yang fitri. Warna putih memang sangat disarankan karena dapat menggambarkan nilai kesucian. Akan tetapi jika Anda senang dengan warna lain, hal ini tidak menjadi masalah. Akhir-akhir ini, warna yang sedang tren untuk seorang perempuan adalah warna peach. Salah satu model warna peach ini pun pernah dikenakan oleh artis cantik Raisha. Nah, khusus untuk pemilihan warna ini, Anda juga perlu mempertimbangkan warna hijab dan asesorisnya sekalian.


Tentukan modelnya

Baju Muslim Terbaru 2014 3


Anda juga perlu memastikan model baju muslim terbaru 2014 apa yang ingin Anda kenakan di hari yang fitri tersebut. Apakah Anda ingin gamis, baju dengan bawahan rok, ataukah menggunakan celana longgar.

Tips pemilihan bahan

 Baju Muslim Terbaru 2014 4


Pemilihan bahan sangat penting sekali untuk sebuah baju. Selain karena alasan fashion, pemilihan bahan terbaik juga akan memberikan keamanan bagi pemakainya. Mengapa demikian? bahan yang jatuh banyak dipilih karena tidak mudah terbang saat terkena angin. Selain aman dari angin, Anda juga harus memilih bahan yang dapat menyerap keringat. Adalah bahan katun yang menjadi bahan terbaik untuk baju muslim.

Pemilihan ukuran baju


Baju Muslim Terbaru 2014 5



Terakhir, perhatikan ukuran baju muslim 2015 yang hendak anda beli. Akan lebih baik jika anda memilih baju dengan ukuran tidak ketat yang membentuk tubuh. Mulailah dengan penampilan sesuai syari'at dari baju dan dilanjutkan dengan bawahan pas.


Terimakasih atas waktu anda untuk membaca artikel 5 Baju Muslim Terbaru 2015 untuk Persiapan Lebaran + Tips Memilihnya di blog sederhana ini
Facebook Twitter Google+
Back To Top